“Fika? Fika. Bangun, sayang. Kita sudah sampai.” Kubuka mataku. Pesawat yang mengantarkan Papa, Mama, dan aku ternyata sudah lama mendarat. Kulihat para penumpang lain sudah berkemas-kemas. Mereka bangkit dari kursi[...]
Kekasih Sejati untuk Lelaki yang Terlalu Sibuk BekerjaKekasih Sejati untuk Lelaki yang Terlalu Sibuk Bekerja
0 CommentsHai, Sayang. Apa kabar? Kurasa kamu sedang sibuk akhir-akhir ini. Kerjamu begitu rajin. Kamu sedang mengincar promosi. Tentu saja, harapanmu adalah agar kamu naik gaji. Dengan penuh semangat, janjimu padaku[...]
Lukisan Itu…Lukisan Itu…
0 CommentsAku tak mengira hal mengerikan itu terjadi padaku. Semua berawal dari kelelahan ekstrimku akan hidup. Realita yang menyesakkan. Aku baru saja dipecat dari pekerjaanku. Belum selesai cobaan,pacarku, Aida, hamil. Tidak,[...]
Foto Keluarga di Hari RayaFoto Keluarga di Hari Raya
0 CommentsHari Raya, hari berkumpul sekeluarga. Makan-makan dan bercengkerama. Tukeran kabar dan foto bersama. Ah, ya. Aku melihat mereka semua di sana, di dalam rumah besar yang sama. Sekilas tiada yang[...]
Aku Bersyukur Akan HujanAku Bersyukur Akan Hujan
0 CommentsAku selalu bersyukur akan hujan. Banyak alasan untuk melakukannya. Seperti waktu aku kecil. Aku suka menari-nari di bawah siraman hujan. Tidak peduli Mama marah atau aku akan masuk angin setelahnya.[...]
Balas Dendam Mimi, Kucing SepupukuBalas Dendam Mimi, Kucing Sepupuku
0 CommentsSebenarnya aku sangat suka binatang peliharaan, terutama kucing. Kalau tidak, bagaimana mungkin aku senang menginap di rumah Ajaz, sepupuku yang fotomodel lokal dan narsisnya tingkat dewa? (Harap maklum, kata mereka.[...]
Kopi tanpa GulaKopi tanpa Gula
3 CommentsAku kembali melihatnya di tempat yang sama dengan setahun lalu, saat pertama kali bertemu dengannya. Coffee shop cozy di bilangan Jakarta Selatan. Dengan senyum khasnya, dia menghampiriku yang sedang sibuk[...]